بِسْــــــــــــــــــمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ Selamat Datang Di "SECRET ROOM"

Tips Jitu Mengembalikan Foto yang Terdelete di HP Android Tanpa Merusak File

0 komentar



Foto merupakan cara kita untuk mengabadikan momen-momen hebat bersama orang tersayang. Biasanya untuk berfoto kita bisa menggunakan kamera DSLR atau kamera smartphone.
Namun pernah nggak sih kamu secara tidak sengaja menghapus foto yang ada pada smartphone kamu sendiri lalu bingung bagaimana cara mengembalikan foto tersebut? Tenang aja, aswinsecret.blogspot.com akan berbagi tips untuk mengatasi hal tersebut.


Cara Mengembalikan Foto Menggunakan Aplikasi Restore Image

Pertama, download dan install aplikasi Restore Image.

Install Aplikasi Restore Image

Download dan Install Aplikasi Restore Image
Kedua, setelah aplikasi ter-install, buka aplikasinya. Pilih Search the image you want to restore.

pilih search the image
Pilih Search The Image You Want to Restore
Ketiga, pilih foto yang ingin kamu restore. Setelah memilih, klik tombol Restore Image yang ada di bawah kanan layar kamu.

Pilih Foto yang Ingin di Restore
Pilih Foto yang Ingin di Restore
Keempat, apabila sudah di restore, kamu bisa mengeceknya langsung di galeri smartphone.

Cek Langsung di Galeri
Kamu Bisa Cek Langsung di Galeri Smartphone
Cara ini dapat berhasil apabila kamu menggunakan aplikasi bawaan yaitu Google Foto. Berikut ini langkah-langkah mengembalikan foto tanpa menggunakan aplikasi:
Pertama, buka aplikasi Google Foto.
Buka Aplikasi Ggoogle Foto
Buka Aplikasi Google Foto
Kedua, pilih Menu kemudian pilih opsi Trash/Sampah.

Pilih Menu Sampah/Trash
Pilih Menu Sampah/Trash
Ketiga, cari foto yang ingin di kembalikan, lalu pilih Pulihkan.

Pilih Foto Kemudian Pulihkan
Pilih Foto Kemudian Pulihkan
Nah, itu dia cara mengembalikan foto yang terhapus dengan cepat dan mudah. Jangan lupa share artikel ini ke teman-teman kamu ya!

No comments :